Rekomendasi Tempat Wisata di Surabaya yang Wajib Dikunjungi, Nomor 4 Paling Populer!

- 26 Oktober 2022, 14:15 WIB
Pesona Pantai Kenjeran Surabaya.
Pesona Pantai Kenjeran Surabaya. /Instagram @pesona_suroboyo/

4. Mangrove Tour Wonorejo

Kawasan ini menyajikan keindahan alam berupa hutan yang sangat rimbun.

Kawasan hutan ini memiliki luas sekitar 200 hektare dan menjadi paru-paru hijau bagi Surabaya.

Untuk menikmati suasananya, pengunjung hanya dikenakan biaya tiket sebesar Rp25 ribu untuk dewasa dan Rp15 ribu untuk anak.

Baca Juga: Viral! Resep Roti Boy Toast Topping Kopi tanpa Oven, Sangat Ekonomis dan Mudah Dibuat

5. Monumen Bambu Runcing

Salah satu monumen yang terkenal di Surabaya adalah Monumen Bambu Runcing. Berlokasi di Jl Panglima Sudirman, Embong Kaliasin, Surabaya Jawa Timur.

Monumen ini menjadi ikon perjuangan arek-arek Suroboyo saat melawan para penjajah menggunakan bambu runcing.

Maka itu, monumen ini berbentuk 5 buah bambu runcing yang sangat unik.

Baca Juga: Resep Bola Susu Cemilan untuk Anak yang Disukai juga Orang Dewasa, Lembut dan Lumer di Mulut!

Halaman:

Editor: Dede Nurhidayat


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah