7 Tempat Wisata di Sumedang yang Instagramable, Cocok Dijadikan Destinasi Liburan Akhir Tahun 2022

- 30 November 2022, 10:27 WIB
Keindahan mata air Sirah Cipelang, Kabupaten Sumedang.
Keindahan mata air Sirah Cipelang, Kabupaten Sumedang. /Instagram/@raf2909/

Siapa sih yang tidak suka dengan atmosfer kebun teh yang menyejukkan mata? Pastinya hampir setiap orang suka dengan keindahan panorama kebun teh yang hijau.

Baca Juga: Ramalan Zodiak Rabu 30 November 2022: Aries, Taurus, Gemini. Usahamu dan Pasangan Alami Kesuksesan Besar

Hal itu dapat disuguhkan pula oleh Kebun Teh Margawindu. Kebun teh yang berlokasi di Citengah, Sumedang Selatan ini nampak menyegarkan dengan pemandangannya yang sangat eksotis.

Kamu bisa hunting foto yang Instagramable sesuka hati dimana kamu bisa manfaatkan kebun teh yang menghijau sebagai backround fotomu nanti.

6. Paralayang Batu Dua Gunung Lingga

Bagi kamu yang hobi olahraga paralayang, wajib injakkan kaki di Paralayang Batu Dua Gunung Lingga.

Baca Juga: Jebolnya Pipa Air Penyokong Daya PLTMH Cirompang Garut Tak Berdampak Terhadap Aliran Listrik

Karena, disini kamu bisa main paralayang dengan asyik sambil memandangi pesona alam Sumedang yang asri dan menghijau dari ketinggian.

Tempat wisata ini berlokasi di Cimarga, Cisitu. Kamu bisa membayar tiket masuk sebesar Rp30.000 per orang.

7. Curug Cinulang

Halaman:

Editor: Dede Nurhidayat


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x