5 Tempat Wisata di Garut yang Lagi Hits Untuk Keluarga, Murah Meriah dan Dekat Stasiun Juga!

- 5 Februari 2023, 21:07 WIB
Pemandangan tenda para wisatawan di Puncak Guha
Pemandangan tenda para wisatawan di Puncak Guha /instagram.com/@destinasi.jawabarat

Tak hanya sajian kuliner yang lezat, di sini pengunjung akan dimanjakan dengan panorama keindahan alam yang begitu indah.

Baca Juga: 5 Ucapan Hari Valentine Bahasa Inggris dan Terjemahannya untuk Guru, Pacar, serta Sahabat!

4. Kolong Langit Cofee Camp

Kolong Langit Cofee Camp merupakan bumi perkemahan dan cafe yang berada di kawasan hutan pinus.

Meskipun berada di wilayah Kabupaten, namun keindahan alamnya tiada bandingannya. Apalagi kesejukan dan kesegarannya.

Kolong Langit Camp cocok dijadikan tempat ngopi atau refreshing bersama keluarga saat liburan atau akhir pekan.

Baca Juga: Pendaki Asal Temanggung Meninggal Dunia di Gunung Sagara Garut

5. Puncak Guha

Pilihan terakhir yang wajib Anda kunjungi saat liburan atau refreshing di Garut adalah Puncak Guha.

Puncak Guha adalah sebuah bukit yang menyajikan panorama laut lepas yang berada di Sinarjaya, Kec Bungbulang, Kabupaten Garut.

Halaman:

Editor: Dian Maldini


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x