5 Tempat Wisata Kuliner di Ciamis yang Lagi Hits 2023. Berkonsep Lesehan Saung Sunda, Cocok untuk Bukber!

- 15 April 2023, 16:30 WIB
Aneka masakan khas Sunda di salah satu tempat wisata kuliner Ciamis yaitu Bakar Ikan Zorojoy/instagram/@ogitap13
Aneka masakan khas Sunda di salah satu tempat wisata kuliner Ciamis yaitu Bakar Ikan Zorojoy/instagram/@ogitap13 /

Baca Juga: I Made Wirawan Pamit Pensiun. Simak Perjalanan Karirnya yang Moncer Bersama Persib Bandung

Lokasi Bakar Ikan Zorojoy berada di Sukamaju, Kecamatan Baregbeg, Kabupaten Ciamis, Jawa Barat.

4. Warung Lesehan Zembar

Warung Lesehan Zembar ini cocok menjadi salah satu tempat wisata kuliner legend untuk bukber yang menyajikan aneka masakan khas Sunda dan keberadaannya pun sudah cukup populer di kalangan penikmat kuliner di Ciamis.

Aneka menu sajiannya tersedia dengan harga terjangkau dengan rasa yang lezat. Untuk aneka menu andalan yang ada disini diantaranya ada ayam bakar, ayam goreng, mujaer bakar, mujaer goreng, gurame bakar, sop iga, gurame goreng, cobek mujaer, nasi soto sulung, karedok, dan lainnya.

Baca Juga: Satu Juta Hektar Alam Garut Rusak Akibat Alih Fungsi

Lokasi Warung Lesehan Zembar berada di Jalan Sauuyunan, Ciamis, Kecamatan Ciamis, Kabupaten Ciamis, Jawa Barat.

5. Saung Kejo

Saung Kejo menjadi rekomendasi tempat wisata kuliner terakhir di Ciamis yang cocok untuk bukber. Rumah makan ini rupakan salah satu tempat makan favorit di Ciamis.

Memiliki konsep ruang saung-saung kecil yang sangat nyaman dan untuk aneka menu yang disajikan di tempat disini ada makanan khas Sunda seperti bakar ikan, tumis kangkung, lalapan dan sambal.

Halaman:

Editor: Dede Nurhidayat


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x