Review Tempat Wisata Sukahaji Waterboom, Kolam Renang dengan Ember Tumpah Jadi Spot Favorit!

- 29 Agustus 2023, 15:37 WIB
Spot outbond ground jadi favorit wisatawan.
Spot outbond ground jadi favorit wisatawan. /Instagram/@sukahajiwaterboom/

KABAR PRIANGAN - Destinasi wisata Sukahaji Waterboom ini cocok untuk Anda yang suka rekreasi dengan air sekaligus tempat wisata edukatif yang ramah untuk keluarga.

Sukahaji Waterboom berlokasi di Ciamis, Jawa Barat. Selain ada kolam renang, Sukahaji Waterboom menyajikan spot outbound.

Selain itu, akan ada pemandu yang mengarahkan kegiatan jadi lebih seru. Simak review Sukahaji Waterboom di bawah ini.

Bagi warga Jawa Barat jangan bingung mau liburan kemana. Karena Jawa barat punya banyak pilihan destinasi wisata yang menarik.

Baca Juga: Hari Penting di Bulan September 2023, Ada Tanggal Merah dan Hari Libur Nasional

Sukahaji Waterboom jam operasionalnya dari pukul 08.00-16.00 setiap hari. Tentunya waktu yang cukup menghabiskan waktu seharian untuk outbond atau sekedar berenang.

Lokasi Sukahaji Waterboom berada di Jl. Raya Cihaurbeuti, Sukahaji, Kecamatan Cihaurbeuti, Kabupaten Ciamis, Jawa Barat 46262

Anda tidak perlu merogoh uang saku yang banyak. Tempat wisata yang satu ini memang tepat jadi rekomendasi untuk berlibur keluarga Anda.

Halaman:

Editor: Dede Nurhidayat


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah