Ini 7 Rekomendasi Wisata Kuliner di Sumedang: Warung Sate Viral, Nomor 4 Bikin Nagih!

- 17 November 2023, 17:39 WIB
Ilustrasi wisata di Sumedang dengan warung sate viral enak/Samer Daboul/pexels
Ilustrasi wisata di Sumedang dengan warung sate viral enak/Samer Daboul/pexels /

 

KABAR PRIANGAN - Tak hanya di Bandung, Sumedang yang merupakan Kota Tahu ini tak mau kalah dengan wisata kuliner yang unik dan enak. Di antaranya yaitu sajian sate yang merupakan makanan khas Indonesia.

Penasaran tempat sate yang viral banyak diburu warga lokal dan tentunya murah di Sumedang? Berikut ini tujuh rekomendasi wisata kuliner warung sate.

1. Sate Iting Sumedang

Sate Iting Sumedang merupakan warung sate cukup viral dan terkenal yang banyak digemari warga sumedang, karna menyediakan menu yang bergam tak hanya sate dengan berbagai jenis daging mereka pun menyediakan menu gulai.

Baca Juga: 5 Rekomendasi Wisata Kuliner Sate Favorit di Tasikmalaya yang Terkenal Enak Dan Lezat, Simak di Sini

Harganya murah dan rasanya dagingnya empuk dan bumbunya gurih bikin nagih. Warung ini buka setiap hari pada pukul 08.00 WIB-21.00 WIB, berlokasi di Jalan Mayor Abdurahman Kubang Jaya Andir, Kecamatan Sumedang Utara, Kabupaten Sumedang, Jawa Barat.

2. Sate Kambing Dadakan Warung Leces Gaul

Sate Kambing Dadakan Warung Leces Gaul berlokasi di Jalan Raya Simpang Kilometer 5, Mekarbakti, Kecamatan Pamulihan, Kabupaten Sumedang, Jawa Barat. Buka setiap hari pada pukul 08.00 WIB-00.00 WIB, menyediakan beragam sate diantaranya sate kambing, sate ayam dan lainnya.

Halaman:

Editor: Dede Nurhidayat


Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah