UPI Sediakan 5.094 Daya Tampung bagi Pendaftar SNBT 2023, Berikut Ini 10 Jurusan Terfavorit

- 10 April 2023, 13:41 WIB
Ilustrasi. 10 Jurusan terfavorit di UPI/PNGWing
Ilustrasi. 10 Jurusan terfavorit di UPI/PNGWing /

Jurusan Keperawatan ini berada di UPI kampus Sumedang. Pada tahun lalu jurusan ini menjadi salah satu jurusan yang banyak diminati oleh siswa yang ingin berkuliah di UPI.

Sebanyak 1.320 orang mendaftarkan dirinya ke jurusan ini melalui jalur SNBT 2022. Pada tahun ini jurusan Keperawatan kampus Sumedang hanya menyediakan kuota sebanyak 65 orang beruntung saja yang bisa masuk jurusan ini lewat jalur SNBT 2023.

Baca Juga: Kapolres Sumedang Tegaskan Anak Remaja Tidak Nongkrong Malam Hari

7. Bahasa dan Sastra Inggris

Jurusan Bahasa dan Sastra Inggris merupakan salah satu jurusan yang ada di Fakultas Pendidikan Bahasa dan Sastra.

Pada tahun lalu jurusan ini banyak diminati siswa yang ingin menjadi mahasiswa UPI. PMB tahun 2022 terdata ada 1.293 siswa yang mendaftarkan diri ke jurusan ini melalui jalur SNBT 2022.

Sementara pada PMB 2023 Jurusan ini hanya menyediakan 27 kuota saja untuk bisa menjadi mahasiswa UPI Jurusan Bahasa dan Sastra Inggris yang masuk melalui jalur SNBT 2023.

Baca Juga: Inilah 10 Jurusan Terfavorit di Unsil Tasikmalaya, Cocok Jadi Acuan Memilih Jurusan pada SNBT UTBK 2023

8. Ilmu Komputer

Pada PMB tahun 2022 khususnya melalui jalur SNBT terdapat 1.215 siswa yang mendaftarkan diri pada Jurusan Ilmu Komputer.

Halaman:

Editor: Dede Nurhidayat


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah