Resep Martabak Manis dengan Hasil Lembut Pakai Teflon, Hanya Menggunakan 1 Butir Telur!

- 30 September 2022, 09:58 WIB
Martabak manis yang bisa dibuat sendiri di rumah sebagai cemilan.
Martabak manis yang bisa dibuat sendiri di rumah sebagai cemilan. /Instagram/@resepupdate.id/

4. Masukan 1 butir telur dan tambahkan pasta pandan, aduk kembali adonan hingga merata.

5. Setelah semua bahan tercampur rata, tutup adonan menggunakan plastik selama kurang lebih 1 jam.

6. Buka adonan setelah 1 jam, lalu tambahkan baking soda dan aduk hingga tercampur rata.

Baca Juga: LIVE AFC Futsal Asian Cup 2022 Indonesia vs Lebanon di MNCTV. Ini Jadwal Acara MNCTV Jumat 30 September 2022

7. Masukan adonan kedalam botol yang telah diberi sedikit lubang di bagian tutupnya.

8. Panaskan Teflon dan berikan sedikit margarin di atasnya. Ketika sudah panas, tuang adonan martabak manis ke seluruh permukaan teflon.

9. Gunakan api kecil saat memasak martabak manis agar adonan tidak gosong, tunggu beberapa menit hingga martabak manis mengeluarkan gelembung-gelembung di bagian atasnya.

10. Taburi gula pasir di bagian atasnya dan tutup selama 5 menit.

11. Setelah matang, pindahkan ke dalam piring dan olesi dengan margarin secara merata.

Baca Juga: Ini Dia Enam Jenderal yang Gugur Dalam Peristiwa G30S PKI dan Satu Anggota TNI Berpangkat Letnan Satu

Halaman:

Editor: Dede Nurhidayat


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah