Resep Makanan Tradisional Dadar Gulung Pandan Isi kelapa Gula Merah, Hasilnya Dijamn Enak!

- 7 November 2022, 11:12 WIB
Salah satu makanan tradisional dadar gulung pandan isi kelapa gula merah.
Salah satu makanan tradisional dadar gulung pandan isi kelapa gula merah. /instagram/@niexiee/

KABAR PRIANGAN - Kudapan dadar gulung menjadi salah satu makanan tradisional yang hingga kini masih familiar dan digemari banyak orang.

Sudah banyak dadar gulung yang dikreasikan dengan tampilan dan isinya yang semakin kekinian. Namun, tetap saja yang paling khas yaitu dadar gulung pandan isi kelapa.

Daripada penasaran, yuk langsung saja intip resep dadar gulung pandan isi gula merah berikut ini, lengkap dengan cara pembuatannya.

Baca Juga: Cara Mengatasi Set Top Box Tidak Ada Sinyal, Ikuti Langkah di Bawah Ini!

Bahan kulit dadar gulung:

- 250 gr tepung terigu serbaguna
- 1/4 sendok teh garam
- 600 ml air atau secukupnya
- 2 butir telur
- 1 sdm pasta pandan
- Minyak goreng secukupnya untuk olesan

Baca Juga: Cara Sholat Gerhana Bulan Total 8 November 2022, Begini Langkah-langkahnya!

Bahan isian:

- 250 gr kelapa parut setengah tua
- 150 gr gula merah (disisir)
- 1 lembar daun pandan
- 1/4 sendok teh garam
- 1/2 gelas air

Halaman:

Editor: Dede Nurhidayat


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x