PPC Dorong Geliat Desa Wisata di Tatar Galuh

- 6 Mei 2021, 09:50 WIB
Ketua PPC Hendar Suhendar menyerahkan bantuan berupa benih ikan koi kepada perwakilan karang taruna setempat.
Ketua PPC Hendar Suhendar menyerahkan bantuan berupa benih ikan koi kepada perwakilan karang taruna setempat. /kabar-priangan.com/Irman S/

Baca Juga: Perda Kepemudaan, Memotivasi Pemuda Agar Sukses Berwirausaha

"Mudah-mudahan saja dapat dukungan dari semua pihak baik masyarakatnya dan tentu saja pemerintah dalam merealisasikan semua harapan itu," ujar Kaka.

Selain ikan koi, Ciamis juga kini terus mengembangkan budidaya ikan nila, mas, gurame, lele dan lainnya.

"Kami merasa bangga dengan kelompok HD Jaya bersama PPC yang konsern mendorong geliat wisata di Ciamis. Karena bagaimanapun, kawasan wisata dengan pengelolaan yang baik sangat berpotensi mendorong geliat perekonomian, apalagi pasca pandemi saat ini" kata H.Adang yang juga ketua pembina PPC itu.

Nah dukungan dari HD Jaya dan PPC, kata dia, tentu akan sangat menunjang keberadaan kawasan wisata yang tengah dirintis Karang Taruna di Sindangkasih ini.

Tinggal pengembangan dan pemeliharaannya harus sama-sama saling mendukung baik masyarakat sekitar, pengunjung,apalagi selaku pengelola destinasi wisata yg berada di seluruh kabupaten ciamis.***

Halaman:

Editor: Teguh Arifianto


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x