Cara Mengisi Deklarasi Sehat Bagi CPNS Tahun 2021 Agar Bisa Mengikuti SKD  

- 30 Agustus 2021, 06:37 WIB
Ilustrasi mengisi survey kesehatan sebelum mencetak kartu Deklarasi Sehat bagi CPNS yang akan mengikuti SKD.*
Ilustrasi mengisi survey kesehatan sebelum mencetak kartu Deklarasi Sehat bagi CPNS yang akan mengikuti SKD.* /Pixabay/

 

KABAR PRIANGAN - Pelaksanaan SKD bagi para peserta seleksi CPNS Tahun 2021 akan dimulai pada tanggal 2 September 2021.

Berdasarkan surat disebutkan salah satunya adalah pelamar yang dinyatakan lulus berhak mengikuti tahapan seleksi selanjutnya, yaitu Seleksi Kompetensi Dasar (SKD) dengan menggunakan Computer Assisted Test (CAT).

Pelamar yang lulus juga untuk mencetak Kartu Tanda Peserta Ujian melalui web sscasn.bkn.go.id.

Baca Juga: BKN Umumkan Ujian SKD untuk CPNS 2021, Berikut Waktu dan Syaratnya

Seluruh pelamar yang lulus untuk mengikuti SKD ini diwajibkan untuk mengisi Deklarasi Sehat.

Deklarasi Sehat, wajib diisi dalam kurun waktu 14 hari sebelum mengikuti ujian seleksi dan paling lambat pada H-1 sebelum ujian.

Deklarasi Sehat  berisi pernyataan kondisi kesehatan pelamar. Caranya yaitu dengan mengisi survey yang terdapat pada akun sscasn.bkn.go.id.

Baca Juga: Saksikan Kembali Audisi Bintang Pantura 6. Simak Jadwal Lengkap Acara Indosiar 30 Agustus 2021

Halaman:

Editor: Zulkarnaen Finaldi


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x