Jadwal Sholat Lima Waktu untuk Wilayah Priangan Timur dan Sekitarnya, Hari Ini Minggu 10 Oktober 2021

- 10 Oktober 2021, 06:27 WIB
Jadwal sholat hari ini untuk wilayah Priangan Timur dan sekitarnya, Minggu 10 Oktober 2021.*
Jadwal sholat hari ini untuk wilayah Priangan Timur dan sekitarnya, Minggu 10 Oktober 2021.* /Pixabay/

KABAR PRIANGAN - Sholat sering kali disebutkan dalam Al-Qur’an. Hal ini menunjukkan betapa pentingnya kedudukan sholat dalam kehidupan.

Bahkan penyebutan kata sholat, biasanya dikaitkan dengan para nabi terdulu, misalnya, doa Nabi Ibrahim a.s yang kisahnya tertulis dalam Al-Qur’an.

Juga sikap nabi Ismail a.s. yang menyuruh keluarganya untuk melaksanakan sholat agar Allah meridhainya, dan ketika Allah memerintahkan Nabi Musa a.s. untuk mendirikan sholat, Allah berfirman dalam Q.S.Taha (20): 13-14.

Baca Juga: Mengaku Bawa Uang Rp 1,3 Miliar, Ibu Rumah Tangga Jadi Korban Pembegalan

“Dan Aku telah memilih engkau, maka dengarkanlah apa yang akan diwahyukan (kepadamu). Sungguh, Aku ini Allah, tidak ada Tuhan selain Aku, maka sembahlah Aku dan laksanakanlah sholat untuk mengingat Aku.”(Q.S.Taha (20): 13-14).

Kabar-Priangan.com hadirkan jadwal  sholat lima waktu bagi yang membutuhkan jadwal sholat di wilayah Priangan Timur,

Selain waktu sholat Subuh, Dzuhur, Ashar, Maghrib, Isya, juga sholat Dhuha dan waktu Imsak serta waktu terbit.

Baca Juga: Paula Verhoeven Melahirkan, Baim Wong Lakukan Ini Pada Anak Keduanya

Berikut jadwal sholat untuk hari Minggu, 10 Oktober 2021 di Priangan Timur: 

Halaman:

Editor: Zulkarnaen Finaldi


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x