Menikmati Sensasi Memetik Buah Anggur di Pangandaran, Bisa Icip-icip di Kebun

- 7 Maret 2024, 17:07 WIB
Salah satu pengunjung asal Cilacap Eva disapa Eva Geboy sedang memetik anggur di kebun Pangandaran.
Salah satu pengunjung asal Cilacap Eva disapa Eva Geboy sedang memetik anggur di kebun Pangandaran. /kabar-priangan.com/Kiki Masduki/

Sedangkan, ditempatnya ada 10 varian anggur, tetapi ada juga yang di unggulkan yaitu Sangsakerta, Galunggung 01, Gospi, Jubil, Black Jumbo.

"Kemudian keunggulan disini, harganya disamakan dari beberapa jenis anggur yang ada. Untuk harganya diangka Rp100 ribu per kilogram," ujar dia.

Baca Juga: Car Free Day Pertama di Pangandaran Membayar Suasana Rindu

Sementara, menjelang Ramadan 2024 sekarang sudah banyak yang akan berkunjung ke kebun anggur.

"Sudah banyak yang akan berkunjung dan memetik anggur sendiri. Kemudian banyak juga pesanan untuk lebaran," ujarnya.***

Halaman:

Editor: Nanang Sutisna


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah