Abrasi di Pantai Batukaras Pangandaran Kian Parah Buat Nelayan Kesulitan Simpan Perahu

- 28 Juni 2024, 16:03 WIB
Abrasi di Pantai Batukaras Pangandaran membuat nelayan kesulitan simpan perahu.
Abrasi di Pantai Batukaras Pangandaran membuat nelayan kesulitan simpan perahu. /kabar-priangan.com/Kiki Masduki/

Ujang meminta pemerintah daerah segera membuat solusi dan membuat kolam pelabuhan untuk para nelayan di Pantai Batukaras. 

Baca Juga: Kejadian Langka, Warga Pangandaran Salah Bawa Jenazah di RSUD Pandega

"Harus buat kolam pelabuhan buat nelayan kang. Kami berharap percepatan pembangunan kolam pelabuhan itu dibuat segera dan hal itu mempengaruhi juga ke pendapatan nelayan, pastinya mempengaruhi pendapatan nelayan," kata dia. 

Sementara itu, Kepala Desa Batukaras Hadi Somantri membenarkan kondisi abrasi di Pantai Batukaras baru-baru ini. Sehingga, kata dia, memang mempengaruhi aktivitas nelayan di pesisir yang akan berlayar. 

"Kondisi itu memang benar karena abrasi pantai. Biasanya terjadi setiap musim angin timur," ujarnya.***

Halaman:

Editor: Nanang Sutisna


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah