Hari Osteoporosis Sedunia 20 Oktober 2023: Tema, Fakta Penting dan Cara Cegah Kerapuhan Tulang  

- 20 Oktober 2023, 19:19 WIB
World Osteoporosis Day diselenggarakan tiap tahun untuk meningkatkan kesadaran pentingnya kepadatan tulang.
World Osteoporosis Day diselenggarakan tiap tahun untuk meningkatkan kesadaran pentingnya kepadatan tulang. /Freepik.com/brgfx/

11.Lebih dari 55% pasien dengan patah tulang pinggul memiliki sejarah patah tulang belakang sebelumnya.

12.Orang yang telah mengalami fraktur tulang akan mengalami peningkatan risiko fraktur berulang sebesar 86%.

Baca Juga: Susunan Upacara Bendera Hari Santri Nasional 2023 Terbaru dan Sering Digunakan, Simak Disini!

13.Risiko mengalami patah tulang berulang sangat tinggi dalam dua tahun pertama setelah patah tulang pertama.

14.Sekitar 80% pasien patah/ fraktur tulang tidak terdiagnosa bahwa penyebab patah tulangnya adalah karena kerapuhan tulang. Diperkirakan hanya 1/3 dari patah tulang belakang yang menjadi perhatian klinis.

Pencegahan osteoporosis dimulai sejak dini melalui gaya hidup sehat untuk tulang

Puncak kepadatan (massa) tulang dicapai antara usia 25 hingga 30 tahun. Namun 60% sampai 80% massa tulang puncak ditentukan secara genetik, olahraga dan asupan nutrisi yang sehat untuk tulang pada usia muda sehingga membantu memaksimalkan potensi genetik.

Faktor gaya hidup berkontribusi besar terhadap kesehatan tulang yang baik sepanjang hidup. Gaya hidup yang mendukung tulang yang sehat adalah olahraga, konsumsi makanan yang memiliki nutrisi untuk tulang, mencukupi kebutuhan vitamin D, menjaga berat badan yang sehat, menghindari merokok dan menghindari asupan alkohol.

Baca Juga: 20 Link Twibbon Gratis Memperingati Hari Santri Nasional 2023, Lengkap dengan Tema Jihad Santri Jayakan Negeri

Kesadaran dini akan faktor risiko sangat penting, kenali gejala osteoporosis

Halaman:

Editor: Helma Apriyanti


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah