Contoh Proposal Kegiatan Hari Sumpah Pemuda 28 Oktober 2023 untuk Pelajar SMP dan SMA Lengkap dengan Anggaran

- 24 Oktober 2023, 16:16 WIB
Ilustrasi, contoh proposal Hari Sumpah Pemuda di sekolah
Ilustrasi, contoh proposal Hari Sumpah Pemuda di sekolah /Unsplash/Unseen Studio

1. Terwujudnya persatuan dan kesatuan Indonesia
2. Menanamkan nasionalisme di dada pemuda Indonesia
3. Meningkatkan persatuan dan kesatuan bangsa di kalangan pemuda
4. Meningkatkan kerja sama yang erat di kalangan pemuda

Baca Juga: Contoh Proposal Kegiatan Perayaan Maulid Nabi Muhammad SAW untuk Kalangan Pondok Pesantren

3. WAKTU DAN TEMPAT KEGIATAN

Waktu Pelaksanaan: Sabtu, 28 Oktober 2023

Tempat Pelaksanaan: Aula SMP/SMA/MA xxx

4. PESERTA

Peserta yang mengikuti kegiatan ini adalah seluruh pelajar SMP/SMA/MA xxx

5. SUSUNAN KEPANITIAAN

Penanggungjawab:
Ketua:
Sekretaris:
Bendahara:

Baca Juga: Contoh Proposal Lengkap untuk Kegiatan Maulid Nabi di Masjid, Madrasah dan Majlis Taklim. Simak di Sini
Seksi Acara:
Seksi Peralatan:
Seksi Kesehatan:
Seksi Dekorasi:
Seksi Konsumsi:
Seksi Dokumentasi:

Halaman:

Editor: Dede Nurhidayat


Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah