Jadwal Keberangkatan Haji Tahun 2023, Mulai dari Masuk Asrama Hingga Kepulangan ke Tanah Air. Simak di Sini

- 12 Mei 2023, 15:01 WIB
Jadwal keberangkatan haji tahun 2023, Kementrian Agama (Kemenag) terbitkan Rencana Perjalanan Haji (RPH).
Jadwal keberangkatan haji tahun 2023, Kementrian Agama (Kemenag) terbitkan Rencana Perjalanan Haji (RPH). /Instagram/@informasihaji/

 

KABAR PRIANGAN - Berikut jadwal keberangkatan jamaah haji tahun 2023, mulai dari masuk asrama, terbang ke Tanah Suci hingga kepulangan ke tanah air.

Jamaah haji tahun 2023 yang berjumlah sebanyak 221.000 orang, akan segera diberangkatkan sesuai dengan jadwal yang telah diterbitkan oleh Kementerian Agama (Kemenag) berupa Rencana Perjalanan Haji (RPH).

Kuota ini terdiri atas 203.320 jamaah haji reguler dan 17.680 jamaah haji khusus.

RPH telah ditandatangani oleh Dirjen Penyelenggaraan Haji dan Umrah Kemenag pada tanggal 16 Januari 2023, yang berisi rangkaian kegiatan penyelenggaraan ibadah haji.

Baca Juga: Jelang Ibadah Haji Jamaah Dihimbau Waspada Virus MERS-CoV, Sekjen Kemenkes: Belum Ada Vaksin Spesifik

Mulai dari awal masuknya jamaah ke asrama haji, lalu terbang ke Tanah Suci, hingga kepulangan terakhir jemaah haji dari Madinah ke Indonesia.

Dilansir dari situs Kemenag, berikut jadwal rencana keberangkatan jamaah haji tahun 2023:

Halaman:

Editor: Dede Nurhidayat


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x