Gempa Hari Ini di Tuban Jawa Timur M6,0 Dirasakan hingga Jateng

- 22 Maret 2024, 11:40 WIB
Ilustrasi. Gempa hari ini Jumat 22 Maret 2024 terjadi di Tuban Jatim dengan Magnitudo 6,0.
Ilustrasi. Gempa hari ini Jumat 22 Maret 2024 terjadi di Tuban Jatim dengan Magnitudo 6,0. /Pixabay.com/

KABAR PRIANGAN - Gempa dengan magnitudo M6,0 mengguncang wilayah Jawa Timur (Jatim) pada hari ini, Jumat, 22 Maret 2024.

Dari data Badan Meteorologi Klimatologi dan Geofisika (BMKG) gempa dengan magnitudo M6,0 ini berpusat di laut.

Gempa yang terjadi pada pukul 11.25 WIB ini dirasakan warga selama sekitar 40 detik. Pusat gempa berada di 132 km timur laut Tuban Jatim.

Baca Juga: BMKG: Gempa Kedua di Pangandaran Hari Ini M4,2 Akibat Aktivitas Subduksi Lempeng Ini

Koordinat titik gempa berada di 5,74 LS-112,32 BT dengan kedalaman gempa 10 km.

Genpa Tuban Jatim ini dirasakan masyarakat di Malang, Surabaya, Banjarnergara. Bahkan gempa juga dirasakan juga hingga wilayah Jawa Tengah.

Belum ada informasi lanjutan dati BMKG terkait gempa Tuban ini saat tulisan ini dibuat.***

Editor: Helma Apriyanti


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x