Info Loker Mei 2024 BUMN PT Virama Karya: Membuka 23 Posisi Pelamar, Segera Cek Sebelum Pendaftaran Ditutup!

- 23 Mei 2024, 22:00 WIB
Lowongan Kerja PT Virama Karya.*/www.viramakarya.co.id/
Lowongan Kerja PT Virama Karya.*/www.viramakarya.co.id/ /

KABAR PRIANGAN - PT Virama Karya membuka lowongan pekerjaan dengan 23 posisi yang dibuka pada Mei 2024, berminat untuk bergabung? Simak informasinya!

PT Virama Karya merupakan BUMN bergerak dalam bidang konsultansi konstruksi, perusahaan ini melayani transportasi perkotaan dan wilayah, pertanian, dan sumber daya air. Tercatat hingga akhir 2019 perusahaan ini telah memiliki lima kantor cabang, yakni di Medan, Semarang, Surabaya, Samarinda, dan Makassar. Saat ini telah membuka lowongan pekerjaan, berikut informasinya!

Baca Juga: Ini 3 Daftar Pemain Dare to Love Me, Drakor Terbaru yang Tayang di Netflix!

Dilansir kanal instagram kemudian kementrian ketenagakerjaan @kemnaker pada Kamis, 23 Mei 2024 ada 24 posisi yang dibuka, meliputi:
1. Team Leader
2. Co Team Leader
3. Ahli Interior
4. Ahli Sistem Manajemen Mutu
5. Ahli Teknik Bangunan Gedung
6. Ahli Manajemen Konstruksi.
7. Ahli Geoteknik
8. Ahli Arsitektur
9. Ahli Arsitektur Lansekap
10. Ahli Teknik Plamping dan Pompa Mekanik
11. Ahli Proteksi Kebakaran
12. Ahli Teknik Transportasi Dalam Gedung
13. Ahli Teknik Sistem Tata Udara dan Refrigerasi
14. Ahli Teknik Elektronika dan Telekomunikasi Dalam Gedung
15. Ahli Teknik Tenaga Listrik
16. Ahli K3 Konstruksi
17. Ahli Bangunan Hijau
18. Ahli Arsitektur/Teknik Bangunan Gedung (BIM)
19. Ahli Iluminasi
20. Ahli Teknik Sanitasi Limbah
21. Ahli Teknik Air Minum 22. Ahli Teknik Lingkungan
23. Inspektur Lapangan

Baca Juga: 3 Rekomendasi  Wisata Pantai Hits di Cianjur, Cocok untuk Liburan Akhir Pekan Bersama Keluarga!

Bagi calon pelamar yang ingin mendaftarkan diri, 23 posisi di PT Virama Karya dibuka hingga 28 Mei 2024. Secara resmi proses rekrutmen tidak memungut biaya apa pun, serta tidak pernah bekerjasama dengan pihak travel agen perjalanan mana pun.

Sementara itu dilansir dari laman resmi PT Virama Karya www.viramakarya.co.id, terdapat 2 posisi tenaga kerja non-proyek yang dibuka hingga 31 Mei yaitu management resiko dan Compensation and Benefit. Dengan ketentuan calon pelamar harus memenuhi, hal-hal berikut:
1. Ketentuan calon pelamar minimal S1 Manajemen Risiko, atau Teknik Sipil
2. Calon pelamar memiliki nilai IPK min. 3,00 (Skala: 4) dari perguruan tinggi berakreditasi A.
3. Mempunyai sertifikasi CRMO/CRMP lebih diutamakan.
3. Berpengalamandi bidang Manajemen Risiko minimal 3 Tahun pada dunia konstruksi lebih diutamakan.
4. Calon pelamar memiliki keahlian berbahasa inggris yang baik

Baca Juga: Hasil PSGC Ciamis vs Persiku Kudus 0-3, Posisi Laskar Galuh Dikudeta, Ini Klasemen Grup B Liga 3 Nasional

Sementara untuk posisi Compensation and Benefit, calon pelamar harus memenuhi persyaratan berikut:
1. Calon pelamar merupakan lulusan S1 Psikologi
2. Calon pelamar mempunyai IPK min. 3,00 (Skala: 4) dari perguruan tinggi berakreditasi A.
3. Calo pelamar mempunyai sertifikat Compensation and Benefit Officer lebih diutamakan.
4. Calon lamar memiliki pengalaman sebagai HR generalis dengan lamanya minimal 2 tahun.

Halaman:

Editor: Arief Farihan Kamil


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah