5 Tempat Wisata di Tasikmalaya yang Lagi Hits 2023 dan Terbaru, Cocok Dikunjungi saat Libur Lebaran!

22 April 2023, 08:00 WIB
Kampung Naga, salah satu tempat wisata hits di Tasikmalaya /Facebook/Ujang Komar

KABAR PRIANGAN - Berikut ini lima tempat wisata di Tasikmalaya yang lagi hits 2023 dan terbaru, cocok dikunjungi saat libur lebaran.

Tasikmalaya adalah salah satu kota di Jawa Barat yang memiliki segudang destinasi alam. Keunikan Tasikmalaya membuat tempat wisatanya menjadi hits.

Bagi Anda yang ingin liburan di Tasikmalaya, berikut ini kami sajikan lima tempat wisata yang lagi hits 2023 dan terbaru.

Baca Juga: Merasa Dibohongi Pihak Kampus, Mahasiswa STMIK Tasikmalaya Lancarkan Aksi Lagi!

1. Taman Wisata Karang Resik

Siapa yang tak kenal dengan Taman Wisata Karang Resik? Rasanya, tiap pengunjung pasti pernah berkunjung.

Taman Wisata Karang Resik adalah tempat wisata di Tasikmalaya yang lagi hits 2023 dan terbaru. Taman wisata ini menyuguhkan berbagai wahana permainan dan spot foto.

Lokasinya berada di Jalan Mohammad Hatta, Sukamanah, Kecamatan Cipedes, Kota Tasikmalaya Jawa Barat.

Baca Juga: 5 Tempat Wisata di Lembang Bandung untuk Keluarga yang Lagi Hits 2023, Cocok Dikunjungi saat Liburan!

2. Objek Wisata Situ Gede

Situ Gede merupakan tempat wisata alam yang memiliki legenda besar di tanah Sunda. Kendati demikian, Situ Gede sangatlah mempesona.

Apalagi setelah direnovasi oleh Pemprov Jawa Barat. Situ ini banyak dikunjungi oleh wisatawan dari berbagai daerah.

Lokasinya terletak di Jalan Situ Gede, Linggajaya, Kecamatan Mangkubumi, Kota Tasikmalaya Jawa Barat.

Baca Juga: Cara Mengatasi Set Top Box Tidak Ada Gambar tapi Ada Suara, Berikut Ini Langkah-Langkahnya!

3. Situ Sanghyang

Beralih ke Kabupaten Tasikmalaya, ternyata memiliki destinasi alam berupa danau yaitu Situ Sanghyang.

Situ Sanghyang berlokasi di Jalan Raya Cibalanarik, Kecamatan Tanjungjaya, Kabupaten Tasikmalaya Jawa Barat.

Destinasi ini sangat cocok dikunjungi saat libur lebaran bersama keluarga.

Baca Juga: Tarif Lapak Pasar Ramadan, Para PKL di Tasikmalaya Bayar hingga Rp 400 Ribu Perhari!

4. Gunung Galunggung

Nama Gunung Galunggung sudah sangat hits dan populer di negeri ini. Ternyata, Gunung Galunggung terkenal dengan tempat wisatanya.

Gunung Galunggung berada di Linggajati, Kecamatan Sukaratu Kabupaten Tasikmalaya.

Banyak sekali destinasi alam yang bisa dikunjungi mulai dari kawah, kolam renang, air terjun, trek, hingga spot foto.

Baca Juga: 5 Tempat Makan di Tasikmalaya untuk Keluarga yang Murah dan Lagi Hits, Rajanya Wisata Kuliner!

5. Kampung Naga

Jika mencari destinasi untuk refreshing, rasanya Kampung Naga cocok Anda kunjungi saat libur lebaran.

Kampung Naga adalah desa tradisional Sunda dengan gubuk bambu beratap jerami yang masih lestari.

Lokasinya ada di Neglasari, Kecamatan Salawu, Kabupaten Tasikmalaya Jawa Barat.

Itulah rekomendasi lima tempat wisata di Tasikmalaya yang lagi hits, bisa dikunjungi saat libur lebaran.***

Editor: Dian Maldini

Tags

Terkini

Terpopuler