Ini 3 Tempat Wisata Edukasi di Garut Ini Dapat Menambah Wawasan Anak Anda, Berikut Deretannya

- 27 September 2022, 12:20 WIB
Garut Dinoland, tempat wisata edukasi di Garut.
Garut Dinoland, tempat wisata edukasi di Garut. /Instagram/@garutdinoland/

Garut Dinoland mempunyai 13 jenis koleksi reflika dinosaurus, diantaranya tirex, olorotitan, fukuisaurus, carnotaurus, dan sebagainya.

Anda dapat mengunjungi wisata edukasi ini di Kp. Cibolerang, Desa Mekarjaya, Kec. Tarogong Kaler, Garut. Jam bukanya dimulai pada pukul 09.00 dan tutup pukul 17.00 WIB.

Adapun tarif masuknya yaitu Rp50.000 per orang saat weekday, serta Rp60.000 per orang saat weekend. Tarif tersebut berlaku untuk anak yang memiliki tinggi badan dari 80 cm ke atas.

Baca Juga: Tonton Penumpasan Pengkhianatan G30S PKI Malam Ini di ANTV. Ini Jadwal Acara ANTV Selasa 27 September 2022

Namun, bila belum mencapai 80 cm, maka dipersilakan masuk tanpa biaya sepeserpun alias gratis.

2. De Wisdom Garut

Wisdom ialah singkatan dari wisata domba. De Wisdom Garut merupakan wisata edukasi yang dapat Anda kunjungi bersama anak.

Wisata edukasi tersebut menghadirkan lapangan juga playground yang cukup luas, sehingga anak Anda dapat mengeksplor area outdoor dan indoor dengan leluasa.

Baca Juga: FIFA Matchday Timnas Indonesia vs Curacao Live di Indosiar. Ini Jadwal Acara Indosiar Selasa 27 September 2022

Area outdoor tersedia perosotan, jungkat-jungkit, ayunan, dan lain-lain. Sedangkan area indoor terdapat beberapa wahana bermain, salah satunya mandi bola.

Halaman:

Editor: Dede Nurhidayat


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah