Dekat Stasiun, Ini 5 Tempat Wisata Kuliner di Bogor yang Hits, Cocok Jadi Tempat Makan Saat Libur Akhir Pekan

- 23 September 2023, 18:24 WIB
Sajian soto daging di salah satu tempat wisata kuliner Bogor yang hits, Soto Daging Mang Bonin.*/instagram/@hery_ajadeh
Sajian soto daging di salah satu tempat wisata kuliner Bogor yang hits, Soto Daging Mang Bonin.*/instagram/@hery_ajadeh /

Lokasi tempat wisata kuliner Roofpark Cafe & Restaurant yang dekat dengan stasiun ini berada di Jalan Raya Pajajaran Nomor 3, RT 02, RW 04, Babakan, Kecamatan Bogor Tengah, Kota Bogor, Jawa Barat.

Baca Juga: Hadirkan Musisi Lintas Genre, Ini Rundown Pestapora 2023 Hari Kedua Ada Banda Neira hingga Inul Daratista

2. Soto Daging Mang Bonin

Soto Daging Mang Bonin ini termasuk salah satu kuliner legend di Bogor karena sudah berdiri sejak tahun 1987. Lokasinya memang agak tersembunyi, namun Soto Daging Mang Bonin selalu ramai dipadati pengunjung. Untuk satu porsi semangkuk soto daging disini berisi daging sapi cincang, risoles, lalu ditambah dengan kuah bening kaldu sapi.

Satu porsi Soto Daging Mang Bonin dibanderol dnegan harga sekitar Rp 24.000 saja. Lokasi tempat wisata kuliner ini jika ditempuh menggunakan motor hanya memerlukan waktu sekitar lima menit dari Stasiun Bogor. Soto Daging Mang Bonin berlokasi di Jalan Semboja Nomor 38, Kecamatan Bogor Tengah, Kota Bogor.

3. Hello Summer Bogor

Tempat wisata kuliner yang dekat Stasiun Bogor yang seklaigus enak buat nongkrong yaitu ada cafe Hello Summer Bogor. Jika Anda berangkat dari Stasiun Bogor, jarak yang bisa Anda tempuh sekitar 7 km. Cafe Hello Summer Bogor ini didesain dengan interior cafe yang unik dan menarik yaitu berkonsep seperti ala pantai.

Baca Juga: Resep Bugis Mandi Ubi Ungu yang Legit, Kenyal, dan Gurih. Moms Wajib Recook!  

Warna cafenya pun didominasi dengan putih dan macam-macam hiasan khas pantai. Untuk aneka menu makanannya sangat beragam, mulai dari makanan berat hingga aneka dessert. Lokasinya temoat wisata kuliner yang satu ini berada di Jalan Sukasari 1 Nomor 23, Sukasari, Bogor Timur, Kota Bogor, Jawa Barat.

Halaman:

Editor: Arief Farihan Kamil


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah