5 Rekomendasi Tempat Wisata Kuliner di Sumedang Paling Enak dan Hits, Wajib Dicoba!

- 17 Oktober 2023, 09:40 WIB
Salah satu tempat wisata kuliner di Sumedang dengan suasana baru.*
Salah satu tempat wisata kuliner di Sumedang dengan suasana baru.* /Instagram @rm.cahayasari/

KABAR PRIANGAN - Sumedang merupakan salah satu kota di Indonesia yang terkenal akan tahu-nya yang sangat gurih dan enak. Selain terkenal akan tahunya sumedang juga memiliki wisata kuliner yang bisa kamu cicipi, tiap hari dipadati oleh pengunjung yang ingin mencicipi langsung.

Selain Bandung yang terkenal dengan sarangnya wisata kuliner yang viral dan populer.

Sumedang juga memiliki dengan berbagai ragam wisata kulinernya yang sama-sama menggugah selera, pas disantap ketika makan siang/malam bersama keluarga atau teman.

Baca Juga: Ini 5 Keunikan Kampung TOGA Sumedang yang Jadi Tempat Wisata Menarik untuk Dikunjungi Bersama Keluarga

Nah bagi kamu yang sedang berada di Kota Sumedang atau sedang merencanakan untuk mengunjungi Sumedang, bisa kamu simak informasi yang ada dibawah ini terkait tempat wisata kuliner apa saja yang terdapat disana.

Berikut rekomendasi tempat wisata kuliner di Sumedang yang bisa kamu cicipi.

1. Rumah Makan Joglo Sumedang

Rumah Makan Joglo Sumedang merupakan salah satu restoran yang memiliki khas dari bangunannya. Karena tempat ini memiliki bangunan seperti rumah adat Jawa Tengah yaitu joglo.

Baca Juga: Tips Persiapan Perjalanan dan Perlengkapan Menuju Tempat Wisata Kampung TOGA Sumedang yang Buat Kamu Bahagia

Halaman:

Editor: Firda Aini Nadi Sanniyah


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah