Wisuda Guru Penggerak Angkatan 1 Kabupaten Garut

- 19 September 2021, 15:05 WIB
Wisuda Guru Penggerak Angkatan 1 Kabupaten Garut dilangsungkan di Favehotel, Jalan Cimanuk, Tarogong Kidul, Garut, Sabtu 18 september 2021.
Wisuda Guru Penggerak Angkatan 1 Kabupaten Garut dilangsungkan di Favehotel, Jalan Cimanuk, Tarogong Kidul, Garut, Sabtu 18 september 2021. /Irvan Kristivan/

6. Ita Habibie, S.Pd. (Koordinator SMP),

7. Hendra Permana, S.Pd. (Koordinator SMA).

Baca Juga: Hati-hati! Jalan Nasional Banjar-Ciamis Diberlakukan Buka Tutup Karena Ada Perbaikan Jalan

Penyerahan sertifikat kelulusan Guru Penggerak secara simbolis diserahkan oleh: Rana Subhan Akbar, ST, M.Si, MM kepada Eka Astiawati, S.Pd (TK). Dr. Cecep Firmansyah, M.Pd kepada Dadan Hamdani, S.PdI., M.Pd (SD). Drs. Aang Karyana, M.Pd kepada Ita Habibie, S.PdI (SMP), dan Dr. Abu Khoir, M.Pd kepada H. Hendra Permana, S.Pd (SMA).

Buku Karya Guru Penggerak

Setelah acara tersebut, dilangsungkan penyerahan buku karya Guru Penggerak Kabupaten Garut kepada Dinas Pendidikan Kabupaten Garut.

Baca Juga: Jeni Tugistan Resmi Nakhodai IKADIN Tasikmalaya Periode 2021-2025

Adapun nama-nama penulis sebagai berikut:

1. Fenti Inayati (SMPN 2 Tarogong Kaler) judul  buku 1 “Aksi Nyata: Kreasi literasi digital untuk pembelajaran Jarak Jauh”, judul buku 2 “Aksi Nyata Metode Syamil: Metode Menghafal Al-Quran untuk generasi Milenial”

2. Wiwin Nurwaeni (SDN 4 Sirnajaya Tarogong Kaler) judul buku “Panen Karya Praktek Baik dalam Aksi Nyata”

Halaman:

Editor: Sep Sobar


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah