SD dan SMP LabScholl UPI Kampus Tasikmalaya Bekerja Sama dengan Surala Jepang, Komitmen Tampung ABK

- 24 Desember 2022, 17:27 WIB
Kepala SD LabScholl UPI Kampus Tasikmalaya Chusna Arifah, SPd,*
Kepala SD LabScholl UPI Kampus Tasikmalaya Chusna Arifah, SPd,* /kabar-priangan.com/Istimewa

Pegiat Disabilitas Priangan Timur Dr H Sima mengapresiasi program dan komitmen lembaga
Itu yang menjadi jawaban atas keinginan masyarakat terhadap hadirnya sekolah unggul yang berbasis akademik, sosial dan religi.

Apalagi labschool memposisikan diri sebagai sekolah inklusi yang memberi ruang untuk menerima ABK yang enggan sekolah di sekolah luar biasa (SLB). "Jadi ini kesempatan emas bagi ABK untuk menempa diri bersama peserta didik umum," ujar Chema.

Baca Juga: Sebelum Bom Bunuh Diri Teroris Sowan Dulu ke Tokoh di Garut? Al Chaidar: DI Tak Melakukan Bom Bunuh Diri

Kepala Badan Penyelenggara Sekolah Laboratorium Percontohan UPI, Dr Prayoga Bestari, MSi, mengatakan, labschool UPI merupakan kawah candradimukanya UPI dalam melakukan inovasi di bidang pembelajaran. Pihaknya pun terpacu untuk terus mengembangkannya baik dari sisi infrastruktur, manajerial maupun SDM-nya.

"Sekolah ini merupakan kebutuhan bagi UPI untuk mengkaji, mengembangkan dan melakukan pengujian berbagai inovasi dan temuan-temuan dalam bidang ilmu pendidikan, baik tatanan model teori, maupun praktis pendidikan," ujarnya.*

Halaman:

Editor: Arief Farihan Kamil


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah