Setelah Lolos dari Tingkat Kabupaten Garut, MA Persis 81 Cibatu Antarkan 3 Santri ke KSM Provinsi Jabar

- 7 Agustus 2023, 22:00 WIB
Tiga santri MA Persis 81 Cibatu Garut lolos KSM Tingkat Provinsi Jawa Barat.*/kabar-priangan.com/Dok. PPI81
Tiga santri MA Persis 81 Cibatu Garut lolos KSM Tingkat Provinsi Jawa Barat.*/kabar-priangan.com/Dok. PPI81 /

Baca Juga: 10 Pantun Hari Kemerdekaan 17 Agustus 2023 yang Menarik dan Penuh Semangat, Cocok untuk Dibagikan ke Medsos

Selain itu, hal lain yang juga menjadi faktor keberhasilan para santri ialah dukungan dari sekolah dan juga guru yang senantiasa sepenuh hati membimbing para santri. Tentunya usaha-usaha dari berbagai pihak itulah yang kemudian disertai doa mampu mengantarkan para santri untuk meraih prestasi. 

Berkaitan dengan hal itu, guru di MA Persis 81 Cibatu tersebut juga menyampaikan bahwa hal yang menjadi kelebihan ialah adanya program tahfidz di sekolah, sehingga dampak positifnya ialah siswa lebih mudah memahami materi umum lainnya. "Kebiasaan madrasah membiasakan sistem talaran atau tahfidz memudahkan siswa untuk menghafal materi dan membiasakan siswa untuk mandiri belajar," kata Dini menjelaskan.

Keberhasilan ketiga siswa MA Persis 81 Cibatu tersebut tentunya dapat menjadi motivasi yang bisa mendorong siswa lainnya untuk dapat menorehkan prestasi.***

 

Halaman:

Editor: Arief Farihan Kamil


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x