Logo SD Negeri Online, Beredar di Media Sosial

- 12 Februari 2021, 08:12 WIB
Logo SD Negeri Online yang beredar d WhatsApp
Logo SD Negeri Online yang beredar d WhatsApp /Dindin Herdiana/

KABAR PRIANGAN - Entah apa maksud dari si pembuat  "Logo SD Negeri Online" yang kini beredar luas di tengah masyarakat melalui fasilitas WhasAap (WA).

Di sosial mediapun ada banyak tanggapan beragam dari netizen tentang hal ini.

Penasaran dengan hal tersebut, penulis mencoba meminta tanggapan dari Kepala Dinas Pendidikan Kabupaten Garut, Totong.

Baca Juga: 'Profesor' Sutarman, Sang Ketua Paguyuban Tunggal Rahayu Terancam Sampai 16 Tahun Kurungan

Namun ia hanya tersenyum ketika dikirimi logo SD Negeri Online tersebut. Ia pun tidak mau memberikan komentar lebih jauh. Totong hanya membalas WA dengan kata singkat, "Ha ha... Hareureuy panginten Kang," tulisnya di WA, Rabu (10/02/2021) malam.

Sepintas, logo SD Negeri Online itu unik, lucu, dan yang membuatnya pun kreatif.

Namun jika dipikiran, bisa juga itu kritikan kepada pemangku kebijakan, mengingat peserta didik selama ini sudah merasa jenuh belajar di rumah.

Baca Juga: Dikejar 'Maung Galunggung', Geng Motor di Tasik Lari ke Rumah Sakit dan Berpura-pura Sebagai Pasien

Selain itu,  orang tua murid memandang sistem belajar mengajar secara online kurang efektif jika dibandingkan dengan pembelajaran secara tatap muka di dalam kelas."

Halaman:

Editor: Sep Sobar


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x