Jadwal Samsat Keliling Pangandaran Hari Senin 30 Agustus 2021

- 30 Agustus 2021, 03:00 WIB
Samsat keliling.
Samsat keliling. /IG : bapenda jabar/



KABAR PRIANGAN - Untuk diketahui bahwa layanan Samsat keliling dan Samsat masuk desa ini hanya untuk pembayaran PKB tahunan. Dengan kata lain tidak untuk proses pergantian plat nomor lima tahunan.

Jangan lupa untuk menyiapkan Kartu Identitas asli Pemohon/Pemilik yang sah, STNK asli, dan bukti pelunasan PKB dan SWDKLL (SKPD telah divalidasi) tahun terakhir.

Layanan Samsat Keliling dan Samsat Masuk Desa ini, sesuai surat keputusan tim Pembina Samsat Provinsi Jawa Barat sebagai upaya dalam pencegahan penyebaran Covid-19.

Baca Juga: Ridwan Kamil Izinkan PTM di Empat Kabupaten

Berikut Jadwal Samsat Keliling dan Samsat Masuk Desa untuk wilayah Kabupaten Pangandaran pada hari ini, Senin 30 Agustus 2021:

Pukul 08.00–14.00 wib: Pertigaan Cimerak dan Alun-alun Parigi.

Untuk jadwal Samsat Masuk Desa wilayah Kabupaten Pangandaran:

Baca Juga: Mau Wisata ke Garut? Siapkan Dulu Bukti Vaksinasi dan Bebas Covid-19. Kalau Nggak , Tak Dijamin Bisa Lolos

Pukul 08.00–14.00 wib: Kantor Desa Ciganjeng Kec. Kalipucang.

Jadwal di atas adalah jadwal resmi yang dirilis oleh Bapenda Jabar, sedangkan pada pelaksanaannya untuk waktu dan tempat dapat berubah.***

Editor: Dede Nurhidayat


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x