Mantan Presiden RI Ini, Pernah Cicipi Produk Asal Kampung Cidarma Sumedang, Apa Itu?

- 18 Januari 2022, 15:36 WIB
Warga Kampung Cidarma Sumedang  sedang memproses gula merah. Mantan Presenter RI pernah mencicipi produksi gula tersebut.
Warga Kampung Cidarma Sumedang  sedang memproses gula merah. Mantan Presenter RI pernah mencicipi produksi gula tersebut. /kabar-priangan.com/DOK Nanang Sutisna/

KABAR PRIANGAN - Kampung Cidarma, salah satu kampung dipelosok di Desa Cipeundeuy, Kecamatan Jatinunggal, Kabupaten Sumedang yang terkenal dengan sebutan kampung gula merah

Pasalnya kebanyakan warga Kampung Cidarma identik dengan perajin gula merah.

Kampung Cidarma disekelilingnya adalah hutan yang banyak terdapat pohon aren/kawung sebagai bahan baku gula merah.

Baca Juga: Pergizi Pangan Indonesia Paparkan Bahaya Gula pada MBDK, Simak Ulasannya

Gula merah asal Cidarma terkenal hingga luar daerah. Saking terkenalnya, gula merah dari Cidarma pernah di bawa ke Istana Negara saat SBY menjabat Presiden RI.

Waktu itu kebetulan Desa Cipeundeuy, Kecamatan Jatinunggal mendapat salah satu penghargaan dari Mantan Presiden SBY pada tahun 2012.

"Pak SBY pesan pada saya bawa gula merah," ujar mantan Kades Cipeundeuy, Endang Rukanda mengenang waktu itu.

Baca Juga: Untuk Dikenang, Ini 5 Pasangan Calon Bupati dan Wakil Bupati Sumedang di Pilkada 2018

Secara turun temurun, warga di Kampung Cidarma umumnya menjadi perajin gula merah.

Gula merah yang yang diproduksi warga, memiliki ciri khas yang beda dengan gula merah ditempat lain. 

Halaman:

Editor: Nanang Sutisna


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x