Nama Bakal Calon Bupati Mulai Muncul dalam Polling Just Info Garut

- 29 Januari 2023, 19:25 WIB
Polling ajang popularitas bakal calon Bupati dan Wakil Bupati Garut untuk masa bakti 2024-2029.
Polling ajang popularitas bakal calon Bupati dan Wakil Bupati Garut untuk masa bakti 2024-2029. /kabar-priangan.com/DOK/

"Harapannya mudah-mudahan sedikitnya menjadi bagian kecil dari sosialisasi Pilkada Garut 2024, dan untuk mendorong masyarakat agar lebih antusias dan berpartisipasi menciptakan Pilkada yang jujur, adil, dengan melahirkan bupati dan wakil bupati yang amanah," harapnya. 

Baca Juga: Periksa ODGJ Pembakar Masjid, Polres Garut Siapkan Tim Ahli Kejiwaan

Siapapun nantinya yang terpilih menjadi Bupati dan Wakil Bupati Garut tidak ada dalam daftar polling ini, Yadi menegaskan, jangan dijadikan tolak ukur yang berlebihan atau kegaduhan.

Dikatakan Yadi, apabila ada usulan dan tambahan nama yang sekiranya layak dan menjadi aspirasi masyarakat Garut, bisa ditambahkan dengan menghubungi nomor WhatsApp 0821 1800 8889. 

"Hasil polling ini saya sampaikan ke masyarakat setiap minggu. Adapun hasil sementara Polling minggu ke 4 bulan Januari ini bisa dilihat pada tayangan terpisah," ujarnya.***

Halaman:

Editor: Nanang Sutisna


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x