Ini Niat Zakat Fitrah untuk Diri Sendiri dan Anggota Keluarga. Lengkap Bacaan Arab, Latin dan Terjemahannya

- 18 April 2022, 13:27 WIB
Ilustrasi zakat fitrah.
Ilustrasi zakat fitrah. /Baznas/

Di sisi lain ada kemudahan pula dalam teknis pembayaran zakat fitrah, yaitu dengan diwakilkan oleh orang lain bagi yang berhalangan.

Ini niat Zakat fitrah untuk diri sendiri dan anggota keluarga bila diwakilkan waktu pembayarannya.

Niat zakat fitrah untuk diri sediri:

ﻧَﻮَﻳْﺖُ أَﻥْ أُﺧْﺮِﺝَ ﺯَﻛَﺎﺓَ ﺍﻟْﻔِﻄْﺮِ ﻋَﻦْ ﻧَﻔْسيْ ﻓَﺮْﺿًﺎ ﻟﻠﻪِ ﺗَﻌَﺎﻟَﻰ

Nawaytu an ukhrija zakaata al-fitri ‘an nafsi fardhan lillahi ta’ala

Baca Juga: Rombongan Grup Musik Islami Debu Alami Kecelakaan Maut di Tol Probolinggo, 2 Orang Tewas dan 4 Luka-Luka

Artinya: “Aku niat mengeluarkan zakat fitrah untuk diriku sendiri fardhu karena Allah Taala."

Niat Zakat fitrah untuk istri:

Nawaytu an ukhrija zakaata al-fitri ‘an zaujati fardhan lillahi ta’ala

Artinya: “Aku niat mengeluarkan zakat fitrah untuk istriku fardhu karena Allah Taala.”

Halaman:

Editor: Dede Nurhidayat


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x