Sudah Diakui Secara Internasional dan Dipercaya Miliki Indra Keenam, Begini Ciri-ciri Kucing Busok

- 24 Desember 2022, 13:00 WIB
Kucing Busok menjadikan kucing ras asli Indonesia yang berasal dari Pulau Raas Sumenep Madura, Jawa Timur.
Kucing Busok menjadikan kucing ras asli Indonesia yang berasal dari Pulau Raas Sumenep Madura, Jawa Timur. /Intagram.com/@teraas_busok/

KABAR PRIANGAN-Indonesia akhirnya memiliki ras kucing asli yaitu kucing Busok. Kucing Busok ini merupakan kucing endemik karena hanya terdapat di Pulau Raas, Sumenep Madura Jawa Timur.

Secara penampilan, sekilas kucing berwarna abu gelap ini mirip dengan kucing ras British Shorthair.

Pengakuan kucing Busok sebagai kucing ras asli Indonesia didapatkan dari World Cat Federation dalam ajang International Cat Show di Sidoarjo Jawa Timur pada bulan Oktober lalu.

Baca Juga: Pemandangannya Memesona Bakal Jadi Lokasi Wisata, Ini Sejarahnya Disebut Pasir Heunceut di Sukadana Ciamis

Selain dikenal sebagai kucing Busok, masyarakat juga mengenal kucing ini dengan sebutan kucing Raas dan kucing Madura sebagaimana tempat asal kucing ini berasal.

Kucing Busok ini pernah diperkenalkan pada tahun 2018 dalam event ‘Indonesia Bred and Raas Catshow’ di Sumenep Jawa Timur.

Memiliki karakteristik isik mirip macan tutul, ada ciri khas di kucing Busok ini yaitu ukuran ekor yang pendek dan bengkok.

Baca Juga: Jalan-jalan Akhir Pekan di Banjar, Ini 5 Tempat Wisata Kuliner yang Bisa Dijajal bersama Keluarga

Berikut ini ciri-ciri kucing Busok:

1.Ukurannya lebih besar dari kucing kampung

Halaman:

Editor: Helma Apriyanti


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x