Uji Coba KCJB Tegalluar-Jakarta, Simak Fakta-fakta tentang Kereta Cepat Asal China Ini!

- 24 Mei 2023, 20:29 WIB
Uji coba KCJB Tegalluar-Jakarta, simak beberapa hal terkait kereta cepat tersebut.*/Antara
Uji coba KCJB Tegalluar-Jakarta, simak beberapa hal terkait kereta cepat tersebut.*/Antara /

Baca Juga: Presiden Iran Kunjungi Indonesia, Bertemu Jokowi Perkuat Kerja Sama di Bidang Nanoteknologi, Apaan Tuh?

Fakta lainnya

Diketahui bahwa Kereta Api Cepat Jakarta-Bandung ini akan memiliki empat stasiun pemberhentian. Untuk stasiun di Jakarta yaitu Stasiun Halim yang terletak di Jalan Wangko, Halim Perdanakusuma, Jakarta Timur.

Stasiun pemberhentian lainnya yaitu di Stasiun Karawang, Stasiun Padalarang, dan Stasiun Bandung. Untuk Stasiun Bandung tepatnya berada di Tegalluar, Cibiru Hilir, Kecamatan Cileunyi, Kabupaten Bandung.

Panjang trase dari Kereta Api Cepat Jakarta Bandung ini ialah 142, 3 kilometer. Hal tersebut sebagaimana disebut dalam laman resmi KCIC. "Kereta Cepat Jakarta Bandung akan menggunakan generasi terbaru CR400AF. Memiliki panjang trase 142,3 km yang terbentang dari Jakarta hingga Bandung, Kereta Cepat Jakarta Bandung memiliki empat".

Demikian fakta terkait uji coba KCJB Tegalluar-Jakarta. Semoga bermanfaat bagi pembaca.*

 

Halaman:

Editor: Arief Farihan Kamil


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x