Polemik Stadion GBLA Kembali Mencuat. Ridwan Kamil: Sok Bengbrengkeun Hate Meh Puas

- 7 Mei 2022, 09:45 WIB
Unggahan Ridwan Kamil di Instagram soal polemik penggunaan Stadion GBLA yang tak kunjung rampung.*
Unggahan Ridwan Kamil di Instagram soal polemik penggunaan Stadion GBLA yang tak kunjung rampung.* /instagram.com/@ridwankamil/

“GBLA adalah aset Kota Bandung. Sesuai aturan perundang-undangan, Segala jenis bentuk keputusan terkait pengelolaan ada di Pemkot Bandung,” demikian tulisnya.

Dari penjelasan yang ditulisnya ini, terlihat jelas bahwa Gubernur Jawa Barat ini menegaskan bahwa hak prerogatif dalam pengambilan keputusan tentang pengelolaan Stadion GBLA ini ada di tangan Pemerintah Kota Bandung.

Baca Juga: Liburan Sepasang Kekasih asal Sumedang Berakhir Pilu di Santolo Garut, Berikut Kisahnya

“Semoga secepatnya ada keputusan terbaik bagi semua pihak. Aamiin,” tulisnya.

Namun di penghujung postingannya, Ridwan Kamil pun menyindir dengan kalimat yang tak lengkap.

“Tapi kan pak, sebagai..” tulisnya yang diikuti pula dengan dua kata, “Iyah iyah”.

Unggahan Ridwan Kamil pun langsung direaksi oleh bobotoh yang mendukung agar secepatnya ada keputusan tentang penggunaan Stadion GBLA.

Baca Juga: Jalur Gentong Padat, Polisi Berlakukan Sistem One Way. Pemudik Dihibur oleh Aksi Simpatik Polwan

Hastag #GBLAFORPERSIB dan #PERCEPATPROSES GBLA pun langsung memenuhi kolom komentar di akun instagram Ridwan kamil.

Selain itu, dukungan agar Stadion GBLA bisa segera jadi kandang Persib saat menjalani Liga 1 2022/2023 pun terus mengalir. “Nah gitu dong pak hehe siuuu,” tulis akun masperdipersib.

Halaman:

Editor: Zulkarnaen Finaldi


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah