5 Tempat Wisata Kolam Renang di Purwakarta yang Lagi Hits, Pas Dikunjungi Saat Liburan!

- 10 November 2022, 10:44 WIB
Pesona kolam renang Taman Batu Purwakarta
Pesona kolam renang Taman Batu Purwakarta //instagram/@tamanbatu.pwk

KABAR PRIANGAN - Liburan akhir pekan memang saat asyik, apalagi datang ke 5 tempat wisata kolam renang di Purwakarta yang lagi hits.

5 tempat wisata kolam renang di Purwakarta bisa membantu Anda saat mengisi waktu liburan.

Jangan lupa, ajak keluarga liburan ke 5 tempat wisata kolam renang di Purwakarta yang lagi hits di bawah ini

Baca Juga: 5 Tempat Wisata Kolam Renang di Bandung Jawa Barat yang Lagi Hits Untuk Liburan Keluarga

1. Taman Batu Purwakarta

Ingin menikmati sensasi berenang dengan suasana alam yang amat sejuk? Coba saja ke Taman Batu Purwakarta.

Taman Batu Purwakarta merupakan tempat wisata kolam renang di Purwakarta yang lagi hits dan viral.

Lokasinya sangatlah asri dipenuhi dengan kawasan perbukitan, jadi sangat cocok untuk Anda yang ingin refreshing dan bersantai.

Baca Juga: 10 Cara Mencari Siaran TV Digital Set Top Box Secara Manual

2. Kolam Renang Giri Tirta Kahuripan

Kolam Renang Giri Tirta Kahuripan menawarkan pesona alam dan kolam renang yang sangat mempesona.

Lokasinya berada di Jl Raya Barat Wanayasa, Taringgul Tonggoh, Kabupaten Purwakarta.

Daya tarik Kolam Renang Giri Tirta Kahuripan adalah kolam renangnya yang berada di atas ketinggian.

Baca Juga: Daftar Stadion Piala Dunia 2022 dan Nama Kotanya, Berikut 8 Lokasinya!

3. Kuya Maranggi Waterpark

Kuya Maranggi Waterpark merupakan tempat wisata kolam renang di Purwakarta yang biasa dipadati pengunjung.

Kawasan waterpark ini memiliki fasilitas yang cukup kumplit, bisa dinikmati oleh setiap pengunjung.

Salah satunya adalah seluncuran yang cukup besar dan telah memiliki standar keamanan untuk pengunjung.

Baca Juga: Resep Membuat Seblak Kuah Pedas Simple, Enak, dan Murah di Rumah!

4. Jatiluhur Water World

Jatiluhur Water World merupakan tempat wisata kolam renang yang berlokasi di Jatimerkar, Kec Jatiluhur, Kabupaten Purwakarta.

Destinasi ini sangat cocok Anda kunjungi bersama keluarga tercinta saat musim liburan.

Pengunjung bisa menikmati pesona dan pemandangan indah Waduk Jatiluhur.

Baca Juga: Cuma Pakai Takaran Sendok dan Tanpa Oven, Inilah Resep Bolu Keju Ekonomis yang Bikin Ketagihan

5. Kolam Renang Jaya Tirta Abadi

Kolam Renang Jaya Tirta Abadi menjadi hits dan populer dipadati pengunjung saat akhir pekan.

Tidak hanya itu, hari liburan biasanya akan sedikit padat para pengunjung karena saking terkenalnya.

Pengunjung bisa menikmati beragam wahana permainan air sepuasnya di Kolam Renang Jaya Tirta Abadi.

Itulah sedikit informasi mengenai tempat wisata kolam renang di Purwakarta yang lagi hits.

Ingin berenang dan liburan di Purwakarta? Kunjungi tempat wisata kolam renang di atas.***

Editor: Dian Maldini


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x