4 Rekomendasi Wisata Garut yang Paling Terkenal dan Memiliki Banyak Spot Foto yang Oke

- 13 Februari 2024, 14:40 WIB
Pemandangan di Lapangan Golf Ngamplang Garut.
Pemandangan di Lapangan Golf Ngamplang Garut. /Kabar-Priangan.com/Indi Gusti Husnul Maula

Selain tempatnya yang bagus, Situ Bagendit juga bisa dijadikan tempat berlibur sekaligus belajar. Tak heran, Situ Bagendit sering dipilih sebagai tempat wisata anak-anak sekolah dasar atau taman kanak-kanak yang ingin berlibur sekaligus belajar.

Harga tiket yang diawarkan sangat murah yaitu sebesar Rp10.000 untuk dewasa, dan Rp5.000 untuk anak-anak.

Baca Juga: Wow! 3 Tempat Wisata di Garut yang Lagi Hits Ini Sajikan Keindahan Alam Mempesona, Pilih Gunung atau Pantai?

3.Talaga Bodas

Tempat wisata selanjutnya adalah Talaga Bodas yang beralamat di Jl. Talaga Bodas, Wanajaya, Kecamatan Wanajaya, Kabupaten Garut, Jawa Barat. Talaga bodas merupakan danau yang terbentuk di kawah Gunung.

Pesona kecantikan danau putih yang memukau sangat cocok dijadikan tempat healing, ditambah dengan biaya masuk yang sangat murah. Hanya dengan Rp12.000, kamu bisa menikmati bentangan danau putih di atas pegunungan yang sangat indah dan memanjakan mata. Tempatnya yang luas sehingga banyak sekali spot foto yang bisa diambil.

Selain berfoto, Talaga Bodas juga menyediakan tempat camping. Bagi anda yang mencari tempat healing dengan camping, Talaga Bodas bisa menjadi pilihan.

Baca Juga: Rekomendasi Penginapan Murah di Yogyakarta Dekat Malioboro Mulai Rp100 Ribuan, Ada yang Berkonsep Unik

4.Pantai Santolo Garut

Selanjutnya adalah Pantai Santolo Garut, pantai yang sering dijuluki pantai terindah di Garut ini memang sudah tidak perlu diragukan lagi keindahannya. Cukup dengan tiket masuk Rp10.000 bisa menikmati keindahan pantai dengan pasir putih yang cantik. Pantai Santolo ini buka 24 jam dan tersedia juga tepat camping.

Itulahlah beberapa rekomendasi wisata yang cukup terkenal di Garut dan memiliki banyak spot foto, semoga membantu.***

Halaman:

Editor: Helma Apriyanti


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x