Usia ke 69, Pergunu Dituntut untuk Meningkatkan Profesionalisme

- 1 April 2021, 07:10 WIB
Para pengurus Pergunu Kota Tasikmalaya melaksanakan harlah Pergunu dengan menggelar Focus Group Discussion dengan menghadirkan Ketua DPRD Kota Tasikmalaya, H. Aslim dan Ketua PW Pergunu Jabar, Dr. H. Saepulloh.*
Para pengurus Pergunu Kota Tasikmalaya melaksanakan harlah Pergunu dengan menggelar Focus Group Discussion dengan menghadirkan Ketua DPRD Kota Tasikmalaya, H. Aslim dan Ketua PW Pergunu Jabar, Dr. H. Saepulloh.* /DOK Pergunu/

Selain itu, Pergunu juga dituntut untuk meningkatkan kesejahteraan para guru, penghargaan, perlindungan, dan terutama penghargaan atas kekayaan intelektual.

Saepulloh melanjutkan, dalam kiprahnya yang sudah memasuki usia 69 tahun, Pergunu harus bersinergi dengan berbagai pihak, terutama menjalin hubungan baik dengan banom dan lembaga di lingkungan PCNU Kota Tasikmalaya.

Baca Juga: Tidak Temukan Asal-usul Covid-19 di Wuhan, WHO Didorong Meneliti di Banyak Negara

“Usia 69 tahun bukan usia yang muda lagi. Pergunu harus mampu hadir di masyarakat dan memberikan kontribusi riil bagi kemaslahatan umat,” katanya.

Sementara itu, Ketua Pengurus Cabang Pergunu Kota Tasikmalaya, DR. Caswita mengajak kepada semua kader Pergunu agar senantiasa bersyukur atas berbagai anugerah yang telah diberikan oleh Allah,Swt.

Menurutnya, bertambahnya Usia Pergunu harus dijadikan momentum untuk meningkatkan peran serta pergunu dalam berkiprah mencerdaskan kehidupan bangsa.

Baca Juga: Ezra dan Farshad Tampil Perdana, Ini Kata Pelatih Persib

“Dan yang peling penting mencintai NKRI. Dengan motto Pergunu berkah diharapkan keberkahan, keikhlasan dalam mengabdi selalu tertanam dalam diri kader Pergunu,” katanya.

Acara diakhiri dengan doa bersama yang dipimpin oleh Aj. Patoni,M.Pd dilanjtkan dengan ramah tamah dan makan bersama.***

Halaman:

Editor: Zulkarnaen Finaldi


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah