Simpel! Inilah Resep Smoothie Bowl Buah Naga untuk Menurunkan Berat Badan

- 6 Mei 2023, 08:20 WIB
Resep Smoothie Buah Naga, Untuk Menurunkan Berat Badan/tangkapan layar/Youtube/Ade Koerniawan
Resep Smoothie Buah Naga, Untuk Menurunkan Berat Badan/tangkapan layar/Youtube/Ade Koerniawan /

KABAR PRIANGAN - Smoothie Bowl Buah Naga hingga saat ini menjadi salah satu menu populer yang banyak dikonsumsi oleh mereka yang memiliki pola hidup sehat.

Memiliki banyak manfaat bagi kesehatan tubuh dan jika sering dikonsumsi dapat menurunkan berat badan. Smoothie Bowl Buah Naga, dapat menjadi sumber prebiotik untuk kesehatan usus juga menyehatkan kulit.

Selain banyak dijual di cafe atau restoran, Smoothie Bowl Buah Naga dapat dibuat sendiri di rumah. Bahan-bahannya juga sederhana dan proses pembuatannya cepat.

Baca Juga: Jadwal Acara RCTI Sabtu 6 Mei 2023: Saksikan Duel Thailand vs Malaysia dan The Biggest Game Show In World

Berikut ini resep dan cara membuat Smoothie Bowl Buah Naga.

Bahan:

- 100 ml susu
- 2 sdm greek yoghurt
- 100 gr buah naga (beku)
- 50 gr pisang
- 50 gr mangga

Topping:

- Granola
- Pisang
- Daun mint

Halaman:

Editor: Dede Nurhidayat


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x