Resep Sambal Lamongan Kacang Tanah Andalan Warung Pecel Lele, Pedasnya Bikin Merem Melek!

- 25 Desember 2023, 11:03 WIB
Resep sambal kacang tanah andalan warung pecel lele
Resep sambal kacang tanah andalan warung pecel lele /Tangkapan layar YouTube/Dapur Mas Kamto

4. Goreng kacang tanah sampai matang.

5. Belah tomat menjadi 4 bagian dan goreng tomat dengan api sedang sampai setengah matang, aduk sebentar saja.

6. Ulek kacang tanah sampai halus. Ulek bawang putih goreng, cabe rawit goreng, bawang merah goreng, garam, penyedap, gula merah, dan terasi sampai halus. Aduk rata, terus ulek sampai benar-benar halus.

7. Masukkan tomat yang sudah digoreng lalu ulek hingga halus dan aduk rata.

Baca Juga: Resep Sambal Lamongan Kacang Mede Varian Baru Rasanya Lebih Mantap, Bikin Nambah Nasi!

Cukup mudah bukan pembuatan sambal Lamongan kacang tanah sama seperti pembuatan sambal rumahan lainnya. Hanya saja perlu diperhatikan cara menggorengnya yang benar dan pemilihan bahan yang tepat akan menghasilkan rasa sambal yang juara untuk dijual.

Resep sambal Lamongan kacang tanah ini sudah merupakan resep yang banyak digunakan oleh pedagang asli warung pecel lele. Gimana sudah tertarik mencobanya belum?***

Halaman:

Editor: Yuni Kartika

Sumber: YouTube


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x