Ini Dia Resep Sambal Lamongan Pecel Lele Pinggir Jalan, Bahannya Pasti Ada di Dapur, Tahan 7 Hari!

- 22 Desember 2023, 06:00 WIB
Resep sambal Lamongan pecel lele pinggir jalan tahan 7 hari.*/Tangkapan layar YouTube/Nuraaini Soewarto
Resep sambal Lamongan pecel lele pinggir jalan tahan 7 hari.*/Tangkapan layar YouTube/Nuraaini Soewarto /

KABAR PRIANGAN - Buat kalian yang suka makan pecel lele lamongan yang paling kebayang sih pasti Sambal Lamongan-nya. Teksturnya yang juicy dan gurih cocok banget dimakan sama lauknya.

Tapi kalian penasaran nggak sih cara bikin Sambal Lamongan? Ternyata bahan dan cara bikinnya gampang, loh. Asalkan perbandingan bahan sambel dan cara memasaknya yang benar, menghasilkan kenikmatan pada rasa Sambal Lamongan.

Nah, resep Sambal Lamongan ini bisa kalian coba bikin di rumah ya dan bisa awet tujuh hari kalau simpan di toples dan dimasukkan ke kulkas.

Baca Juga: Resep Sambal Lamongan Lebih Joss Pake Kacang Mede, Porsi Jualan, Takaran Timbangan

Daripada penasaran kabar-priangan.com akan membocorlan resep Sambal Lamongan yang lezat, yang dirangkum dari kanal YouTube Nuraaini Soewarto.

Bahan-bahan:

- 4 buah cabe merah besar
- 50 gram cabe rawit kecil
- 7 buah cabe rawit domba
- 5 siung bawang putih
- 8 siung bawang merah
- 2 buah tomat ukuran kecil
- 2 bungkus terasi
- 3 butir kemiri
- 1/2 bulat gula merah
- 1 sdt garam
- 1 sdt penyedap
- 3 buah jeruk limau

Langkah pembuatan:

1. Iris-iris tebal semua cabe, bawang merah, dan bawang putih. Lalu belah tomat menjadi 4 bagian.

2. Panaskan secukupnya minyak di wajan. Lalu goreng sambil terus diaduk semua cabe, bawang merah, bawang putih, dan kemiri dengan api sedang sampai layu. Angkat dan tiriskan.

Baca Juga: Kemenkes RI Buka Rekrutmen Tenaga Kesehatan Haji 2024 hingga 31 Desember Ini, Warganet: Hanya Formalitas Doang

Halaman:

Editor: Arief Farihan Kamil


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x