Jadwal Samsat Keliling Priangan Timur Rabu 3 November 2021

3 November 2021, 08:18 WIB
Info layanan Samsat Keliling se Priangan Timur untuk Rabu 3 November 2021 /kabar-priangan.com/Helma A/

KABAR PRIANGAN - Layanan Samsat Keliling, Samsat Gendong, Kios Samsat dan Samsat Masuk Desa, sesuai surat keputusan tim Pembina Samsat Provinsi Jawa Barat sebagai upaya dalam pencegahan penyebaran Covid-19.

Bagi masyarakat Priangan Timur yang ingin melakukan pembayaran Pajak Kendaraan Bermotor (PKB), jangan lupa untuk menyiapkan :
1. Kartu Identitas asli Pemohon/Pemilik yang sah
2. STNK asli
3. Bukti pelunasan PKB dan SWDKLL (SKPD telah divalidasi) tahun terakhir.

Untuk diketahui bahwa layanan samsat keliling ini hanya untuk pembayaran PKB tahunan. Dengan kata lain tidak untuk proses pergantian plat nomor lima tahunan.

Baca Juga: Ramalan Zodiak 3 November 2021: Capricorn, Aquarius, Pisces. Mulailah Melakukan Perubahan Positif

Berikut Jadwal Samsat Keliling untuk wilayah Priangan Timur pada hari ini, Rabu 3 November 2021:

• Kota Tasikmalaya :
Pukul 09.00–13.00 wib berlokasi di : KCP Bank BJB Cikurubuk

• Kabupaten Tasikmalaya :
Pukul 08.30–13.00 wib berlokasi di : - Jl. Raya Cising Depan Pesantren Cipasung
- Bank bjb Cikatomas
- Pasar Rajapolah

Baca Juga: Kode Redeem Free Fire Terbaru 3 November 2021. Dapatkan Justice Fighter Weapon. Ini Cara Tukarnya Agar Sukses

• Kota Banjar :
Pukul 08.00–13.00 wib berlokasi di : Langensari

• Kabupaten Ciamis :
- Samsat Keliling :
Pukul 08.00–13.00 wib : Area Parkir RM. Kersen
Pukul 09.00–11.00 wib : Indomaret Desa Pamarican
Pukul 12.00–14.00 wib : Area Terminal Ciamis

- Samsat Outlet :
Pukul 08.00–14.00 wib : Outlet Kawali, Jl. Raya Kawali No. 213
Outlet Banjarsari, Gd. BTC Lt. 2 Banjarsari

Baca Juga: Sejumlah Fasilitas Kawasan Wisata Situ Biru Cilembang, Buahdua Ditata Kembali

- Samsat Masuk Desa :
Pukul 08.00–14.00 wib : Kantor Desa Rancah

- Samsat BUMDes :
Pukul 08.00–14.00 wib : BUMDes Panumbangan
BUMDes Cimaragas

• Kabupaten Garut :
Pukul 08.00–13.00 berlokasi di Jl. Pembangunan, Depan Kantor Disdik

Baca Juga: Klaim Kode Redeem FF Terbaru 3 November 2021, Dapatkan Reward SG Emas M1887 Golden Glare, Simak di Sini

• Kabupaten Pangandaran
- Samsat Keliling :
Pukul 07.30–13.00 wib : Alun-alun Parigi
Kantor Kecamatan Langkap Lancar
- Samsat Masuk Desa :
Pukul 07.30–12.00 wib Kantor Desa Ciganjeng Kec. Kalipucang

• Kabupaten Sumedang
Pukul 08.00–12.00 wib Alfamart Jatigede
Desa Ujung Jaya

Jadwal diatas adalah jadwal resmi, sedangkan pada pelaksanaannya untuk waktu dan tempat bisa berubah.

Baca Juga: Bupati Sumedang Hadiri Haul Almarhum H. Endang Sukandar

Jangan lupa terapkan prokes dengan menjaga jarak dan selalu gunakan masker.***

Editor: Dede Nurhidayat

Tags

Terkini

Terpopuler