Tim Penggerak PKK dan PMI Kabupaten Garut Gelar Donor Darah

- 31 Maret 2021, 21:35 WIB
Kegiatan donor darah Tim Penggerak Pemberdayaan dan Kesejahteraan Keluarga (PKK) Kabupaten Garut bekerjasama dengan Palang Merah Indonesia (PMI) di Gedung Pendopo, Rabu 31 Maret 2021
Kegiatan donor darah Tim Penggerak Pemberdayaan dan Kesejahteraan Keluarga (PKK) Kabupaten Garut bekerjasama dengan Palang Merah Indonesia (PMI) di Gedung Pendopo, Rabu 31 Maret 2021 /kabar-priangan.com/ Dindin Herdiana/

Baca Juga: Isolasi Mandiri Kurang Efektif, Kasus Positif di Banjar Melonjak

“Mudah-mudahan masyarakat dapat menyadari akan pentingnya donor darah. Dan mudah-mudahan donor darah itu menjadi gaya hidup, yah, karena bagaimana pun mendonorkan darah itu tentunya akan menyehatkan bagi pendonor,” ucapnya.

Sementara itu, Ketua Tim Penggerak PKK Garut Diah Kurniasari Rudy Gunawan, mengajak masyarakat untuk sadar akan pentingnya donor darah, dan berharap dapat melaksanakan kegiatan ini paling tidak 4 kali dalam setahun.

“Ya mudah-mudahan kita rutinitas paling tidak setahun 4 kali. Karena kita tahu akan banyak membantu kepada masyarakat yang memerlukan darah. Karena kita tahu juga dengan donor darah badan sehat masyarakat selamat. Memang selama ini Garut selalu kekurangan stok darah,” ujar Diah.***

 

 

Halaman:

Editor: Sep Sobar


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah