Kesadaran Masyarakat untuk Divaksin Meningkat. Puskesmas Ditarget Lakukan Vaksinasi 300 Orang Perhari

- 8 September 2021, 18:04 WIB
Kepala Puskesmas Karanganyar Kawalu, Kota Tasikmalaya, Enang (kiri).*
Kepala Puskesmas Karanganyar Kawalu, Kota Tasikmalaya, Enang (kiri).* /kabar-priangan.com/DOK/

Dia juga menegaskan, untuk mencapai target tersebut, pelayanan vaksinasi Covid-19 di puskesmas Karanganyar setap hari kerja dibuka untuk masyarakat.

Enjang menyampaikan juga bahwa pelayanan vaksinasi Covid-19 tersedia di 22 puskesmas dan sentra-sentra pelayanan vaksinasi di Kota Tasikmalaya.

Baca Juga: Menelisik Menara Loji yang Jadi Saksi Bisu Perkembangan Wilayah Jatinangor

Menurutnya, pendekatan pun terus dilakukan kepada para tokoh masyarakat, alim ulama, pimpinan pesantren dengan harapan informasi pentingnya vaksin covid-19 tersampaikan dengan benar.

“Dan masyarakat sadar akan pentingnya divaksin, tidak percaya informasi hoaks,” pungkas Enjang.***

Halaman:

Editor: Zulkarnaen Finaldi


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x