Begini Kronologi Korban Tabrak Lari Garut yang Mayatnya Ditemukan di Sungai Serayu Banyumas

- 21 Desember 2021, 02:00 WIB
Mobil panter hitam dop yang diduga sebagai pelaku tabrak lari di kawasan Ciaro Nagreg, dengan korban dua remaja asal Garut.*
Mobil panter hitam dop yang diduga sebagai pelaku tabrak lari di kawasan Ciaro Nagreg, dengan korban dua remaja asal Garut.* /tangkap layar dari handphone warga.*/

Setelah sampai di Banyumas dan melihat langsung barang bukti yang diamankan pihak Polres Banyumas, Entes merasa yakin jika mayat itu memang anaknya.

Barang bukti berupa baju, celana, gesper, dan kalung yang ditunjukan polisi memang milik anaknya yang dipakai saat ia mengalami kecelakaan dan kemudian hilang.

Baca Juga: CERITA WADUK JATIGEDE, Gunung Angker di Sumedang Ini, Jadi Tempat Relokasi Hewan dan Binatang Buas Baca Juga: CERITA WADUK JATIGEDE, Gunung Angker di Sumedang Ini, Jadi Tempat Relokasi Hewan dan Binatang Buas

Makam Handi dan Salsa pun dibongkar kembali dan jasad mereka dibawa  ke kampung halaman masing-masing.

Minggu, 19 Desember 2021 jasad Handi akhirnya dimakamkan kembali di Desa Cijolang, Kecamatan Balubur Limbangan, Kabupaten Garut. Sedangkan jasad Salsa dimakamkan kembali di Nagreg, Bandung.

Dari ungkapan warganet di Twitter mengatakan bahwa pemilik mobil ini telah menjualnya 5 tahun yang lalu namun belum balik nama.

Baca Juga: Bruno Cantanhede Belum Jelas Bergabung dengan Persib Bandung? Ternyata Ini Penyebabnya Bobotoh pun Lega

“Katanya pemilik mobil sebelumnya mobilnya sudah di jual 5 tahun yang lalu  dan sama pembeli tersebut tidak dibalik nama masih tetep nama pemilik sebelumnya saya liat klarifikasi vidio si bapanya,” cuit akun @looochiper

“Jika ada yg mah menambahkan silahkan koreksi juga kalau saya salah,” lanjutnya.***

Halaman:

Editor: Zulkarnaen Finaldi


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah