Asyiknya Berwisata di Kampung Turis Pangandaran, Menikmati Sunset Sambil Merasakan Sensasi Berkuda

- 31 Januari 2022, 21:22 WIB
Wisata berkuda di Kampung Turis Pamugaran, Kecamatan Pangandaran, Kabupaten Pangandaran.*
Wisata berkuda di Kampung Turis Pamugaran, Kecamatan Pangandaran, Kabupaten Pangandaran.* /Kabar-Priangan.com/Nishfa Farid Rijal

Wisata berkuda yang Samikun kelola mulai beroperasi pukul 16.00 WIB. “Jam operasional pukul 16.00 sampai pukul 17.15 WIB,” tutur pria kelahiran Kecamatan Pangandaran tepatnya Desa Wonoharjo itu.

Untuk menuju lokasi wisata dapat ditempuh menggunakan roda empat dan roda dua. “Kalau dari pusat kota sekitar 15 menit, wisatawan juga bisa dibantu dengan Google Maps untuk menuju ke sini,” kata Samikun.

Pengunjung terutama anak-anak menimati wisata berkuda di Kampung Turis Pamugaran, Kecamatan Pangandaran, Kabupaten Pangandaran.*
Pengunjung terutama anak-anak menimati wisata berkuda di Kampung Turis Pamugaran, Kecamatan Pangandaran, Kabupaten Pangandaran.* Nishfa Farid Rijal

Ia menambahkan ada dua pilihan berkuda yang disiapkan di lokasi wisata tersebut. “Menunggang kuda jalan-jalan pesisir pantai, sambil menikmati matahari terbenam bisa jadi cara asyik bagi wisatawan,” ucap Samikun. (Nishfa Farid Rijal)*

 

Halaman:

Editor: Arief Farihan Kamil


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah