Hujan Disertai Angin Kencang Landa Ciamis, Pohon di Jalur Nasional Cijeungjing Tumbang Macetkan Lalu Lintas

- 29 Maret 2022, 21:05 WIB
Sejumlah pohon di wilayah Kecamatan Cijeungjing atau jalur Ciamis menuju Banjar, tumbang akibat hujan deras dan angin kencang, Selasa 29 Maret 2022.*
Sejumlah pohon di wilayah Kecamatan Cijeungjing atau jalur Ciamis menuju Banjar, tumbang akibat hujan deras dan angin kencang, Selasa 29 Maret 2022.* /Kabar-Priangan.com/Istimewa

Sejumlah pohon di wilayah Kecamatan Cijeungjing atau jalur Ciamis menuju Banjar, tumbang akibat hujan deras dan angin kencang, Selasa 29 Maret 2022.*
Sejumlah pohon di wilayah Kecamatan Cijeungjing atau jalur Ciamis menuju Banjar, tumbang akibat hujan deras dan angin kencang, Selasa 29 Maret 2022.* Istimewa

"Banyak di dalam, Pak, rumah yang ikut terkena dampak hujan deras, ada yang gentengnya berterbangan, robohnya kanopi baja ringan serta rumah yang terkena pohon kelapa," kata Didin, warga Dusun Dewasari, Desa Bojongsari, Kecamatan Cijeungjing, Kabupaten Ciamis.*

Halaman:

Editor: Arief Farihan Kamil


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x