Dirazia Satpol PP, Pelaku ‘Nyemen’ Lari Kocar-kacir. Pemilik Warung Nasi Ditegur. Bila Bandel, Disanksi Tegas

- 10 April 2022, 17:38 WIB
Petugas Satpol PP Kota Tasik memergoki rumah makan yang buka siang hari pada kegiatan patroli rutin, Sabtu 9 April 2022.*
Petugas Satpol PP Kota Tasik memergoki rumah makan yang buka siang hari pada kegiatan patroli rutin, Sabtu 9 April 2022.* /kabar-priangan.com/Asep MS/

Apabila di kemudian hari masih bandel, maka pihaknya akan memberikan sanksi tegas secara bertahap, baik berupa penyegelan atau denda.

Dalam sepekan ini ujar Budi, ada sekitar lima warnas yang kena razia.

Baca Juga: Koordinator SIAGA 98 Kritisi Pernyataan Tito Karnavian. Presiden Tiga Periode Adalah Langkah Inskonstitusional

"Karena mungkin masih awal, masih bisa menahan. Biasanya mulai pertengahan hingga akhir Ramadhan itu banyak yang melanggar aturan dengan alasan aktivitas mulai banyak. Kami akan terus lakukan pengawasan," katanya.***

Halaman:

Editor: Zulkarnaen Finaldi


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x