Di Garut, JQR Tingkatkan Kemampuan Relawan dalam Pencarian dan Pertolongan di Sungai

- 29 September 2022, 18:33 WIB
Asisten Daerah (Asda) 3 Bidang Administrasi Pemprov Jabar, Ferry Sofwan Arif didampingi Wakil Bupati Garut, Helmi Budiman saat membuka acara Jabar Quick Response (JQR) River Rescue Challenge (RRC) Piala Gubernur Jabar 2022 di aula Situ Bagendit, Garut.
Asisten Daerah (Asda) 3 Bidang Administrasi Pemprov Jabar, Ferry Sofwan Arif didampingi Wakil Bupati Garut, Helmi Budiman saat membuka acara Jabar Quick Response (JQR) River Rescue Challenge (RRC) Piala Gubernur Jabar 2022 di aula Situ Bagendit, Garut. /kabar-priangan.com/Aep Hendy/

Sebelumnya, tambah Helmi, bencana banjir juga melanda kawasan perkotaan Garut akibat luapan beberapa sungai besar, salah satunya Sungai Cimanuk. Bahkan bencana serupa selalu terulang terutama saat musim hujan melanda.

Baca Juga: Ini 5 Tempat Wisata di Garut Cocok untuk Liburan Keluarga, Ada Tempat Edukasi untuk Anak

"Sudah cukup sering bencana banjir terjadi di wilayah Kabupatyen Garut. Bencana hidrometeorologi kan tidak terduga dan ini perlu persiapan orang yang mempunyai kemampuan dan ajang ini bisa menjadi salah satu sarana untuk mempersiapkan tenaga-tenaga rescuer yang handal," katanya.***

Halaman:

Editor: Nanang Sutisna


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah