FPK Sumedang Dituntut Mampu Menjaga Kebhinekaan di Tengah Masyarakat

- 15 November 2022, 16:27 WIB
Bupati Sumedang H. Dony Ahmad Munir,  sedang melantik Pengurus FPK Kabupaten Sumedang periode 2022-2027, di Pendopo Pusat Pemerintahan Sumedang.
Bupati Sumedang H. Dony Ahmad Munir, sedang melantik Pengurus FPK Kabupaten Sumedang periode 2022-2027, di Pendopo Pusat Pemerintahan Sumedang. /kabar-priangan.com/Taufik Rohman/

Dengan begitu, maka mulai saat ini seluruh pengurus FPK Sumedang dituntut harus mampu menjaga hubungan yang baik diantara manusia, terutama dari berbagai perbedaan dan keberagaman yang ada masyarakat.

"Setelah pelantikan ini, predikat FPK otomatis akan melekat pada diri seluruh anggota. Itu artinya, semua pengurus ataupun anggota FPK memiliki tanggungjawab untuk menjaga hubungan antar manusia," tutur Ceu Popong.

Baca Juga: Arena Fun Offroad Kamar Kaca Cisoka, Tawarkan Keindahan Perkebunan Teh di Sumedang

Sememtara itu, Ketua FPK Kabupaten Sumedang yang baru dilantik, M Amin Muhyidin, mengatakan sebagai mitra pemerintah FPK tentunya akan selalu siap untuk mendukung berbagai program Pemda Kabupaten Sumedang. 

"Pelantikan ini merupakan titik awal bagi pergerakan FPK. Mudah-mudahan, ini menjadi spirit bagi kami untuk bisa merajut kebhinekaan dalam mewujudkan Sumedang Simpati," tutur Amin.***

Halaman:

Editor: Nanang Sutisna


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah