Pemkot Tasikmalaya Dilanda Defisit Anggaran, Mahasiswa Tuntut Berbagai Tunjangan Anggota DPRD Ditekan

- 3 Februari 2023, 18:31 WIB
Wakil Bendahara 2 PC Pergerakan Mahasiswa Islam Indonesia (PMII) Kota Tasikmalaya Ridwan Maulana saat unjuk rasa beberapa waktu lalu.*
Wakil Bendahara 2 PC Pergerakan Mahasiswa Islam Indonesia (PMII) Kota Tasikmalaya Ridwan Maulana saat unjuk rasa beberapa waktu lalu.* /kabar-priangan.com/Dok. PC PMII Kota Tasikmalaya/

"Selain menekan anggaran belanja lain-lain dan biaya tak terduga, yang menjadi solusi selanjutnya yaitu menekan anggaran tunjangan anggota DPRD Kota Tasikmalaya. Itu bisa menjadi solusi untuk menangani defisit anggaran Kota Tasikmalaya," katanya.

"Contohnya biaya transportasi, reses dan biaya tunjangan lainnya. Hal itu yang menghabiskan anggaran begitu besar," ucap Ridwan menambahkan.

Baca Juga: Dugaan Upaya Penculikan Anak SD di Sadananya Ciamis Diselidiki Polres, Tony: Warga Jangan Cemas Berlebihan

Dengan kondisi anggaran yang sangat mengahawatirkan, kata Ridwan, Pemerintah Kota Tasikmalaya harus mempunyai solusi yang baik.

"Itu sangat diperlukan untuk menyelesaikan permasalahan defisit anggaran agar bisa melanjutkan pembangunan Kota Tasikmalaya sesuai apa yang sudah direncanakan," ujarnya.*

Halaman:

Editor: Arief Farihan Kamil


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah